f Sansevieria Atau Lidah Mertua Solusi Untuk mengurangi Polusi Udara - all about the world

Update artikel terbaru dengan bergabung di fan page Christinarwen

Powered By EXEIdeas

Friday, February 4, 2011

Sansevieria Atau Lidah Mertua Solusi Untuk mengurangi Polusi Udara

Polusi Udara, salah satu masalah yang banyak kita jumpai di kota-kota besar, banyaknya industri dan kendaraan yang lalu lalang menambah tingkat polusi udara yang terjadi. Tidak hanya asap dari industri dan kendaraan yang ada tapi juga asap dari rokok masyarakat kita yang sampai sekarang bertambah banyak. Hal ini banyak kita jumpai baik dijalanan ataupun di sekitar tempat tinggal kita, yang dapat mengganggu kesehatan kita terutama pada pernafasan. Sedikit informasi bagaimana mengurangi polusi atau racun udara minimal di area rumah

Sansevieria atau yang lebih dikenal dengan lidah mertua adalah salah satu solusi untuk mengurangi damak asap dari industri maupun asap rokok minimal di tempat tinggal kita.

Gb. Sansevieria

Tanaman ini sudah banyak dipakai banyak masyarakat kita untuk mengurangi damak polusi udara karena tumbuhan ini selain bermanfaat untuk menyerap racun juga dapat digunakan sebagai tanaman hias. Untuk memeliharanyapun tidak sulit karena tanaman ini berdaun tebal dan memiliki kandungan air didalamnya sehingga tahan pada daerah yang kering.

Share

0 komentar :

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...